Saturday, April 28, 2012

Tas berubah Fungsi Saat Gempa

Jadi langganan gempa membuat orang Jepang berpikir kreatif cara menanggulanginya. Beberapa peneliti membuat inovasi dengan menciptakan tas bernama Grappa.

Sekilas, tas ini tak ada bedanya dengan tas belanja lainnya. Namun, tas Grappa bisa dipakai di kepala. Bisa jadi kita akan tertawa melihatnya, karena terlihat aneh rupanya. 

Jangan salah, tas Grappa terbuat dari material yang disebut EPS. Material ini biasa dipakai pada topi (helm) pelindung, sehingga dijamin kuat menahan beban berat yang berjatuhan. Menurut pihak Grappa, "Kalau terjadi gempa bumi, Anda bisa menggunakan tas ini sebagai pelindung kepala. Caranya, ya pakai saja di kepala dan jangan lupa kencangkan tali pengamannya, ya."


Lihat videonya:

http://www.apakabardunia.com/2012/04/wah-ada-tas-berubah-fungsi-jadi-helm.html
========================================================== Cara Download Disini
Download Dengan Torrent
Request game
Link Rusak Laporkan!
Suka Dengan Artikel Ini ?

 
 
Copyright © 2013. Free3allpengetahuanku - All Rights Reserved
Design by Luhur Muhammad Fatah | Powered By Blogger.com
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...