Tuesday, January 15, 2013

Cara Budidaya Ikan Platy (Xiphophorus maculatus)

Free3allpengetahuanku- Blog segala isi, Sekarang saya akan share bagi yang hobi ikan hias.

Klik pembesaran gambar 

Platy-
Adalah ikan Live Bearer atau ikan yang melahirkan. Ikan ini memang sangat unik jika anda menyukai dan ingin menernaknya.

1.Permulaan
Ikan ini tidak sulit untuk mencari makananya cukup pelet ikan dan makanan alami. Ikan ini adalah ikan pemakan segalanya (Omnivora) namun, tidak mengganggu ikan yang lain (Pendamai)

2.Pemilihan Induk
Pilihah induk jantan yang sangat bagus dalam segi warna, bentuk. Pilih induk betina yang bagus dalam segi warna, badan yang besar. Atau anda beli di toko ikan hias yang betina 20 dan jantan 5
Membedakan jantan dan betina:
Caranya yaitu dengan melihat gondopodium yang sangat menonjol itu adalah betina sedangkan yang tidak menonjol adalah jantan.

Pemijahan ada dua cara:
1.Cara dikumpulkan bersama 50:50 atau jantan 50 dan betina 50 (10%)
2.Cara dua dipisah satu persatu 1:1 dalam satu tempat
3. 1:3 Jantan 1 betina 3 ini biasanya lebih baik dan cepat banyaklah memelihara betina. Jantan akan membuahi 1 betina dan jika selesai maka akan berpisah dan memilih betina lain

Breeding:

Giving Birth Platy:

Usahakan segera pisahkan induk yang hamil ditempat yang telah ditetapkan biasanya akan hamil dalam waktu 3.2.1 hehe... dalam waktu paling lambat 3 Minggu.


3.Perawatan Burayak (Anak Ikan)
Sebaiknya anda simpan ditempat yang aman setelah ibunya melahirkan dalam waktu 3 jam anda harus pisahkan dan biarkan anaknya berenang-renang dan mulai mencari makan berupa lumut-lumut. Anda bisa berikan makanan berupa kutu air, jentik, dan Pelet ikan yang diracik halus dan berikan sedik jangan berlebihan.

4.pembesaran dan penjualan
Usahakan berimakan yang banyak (Jika makanan dari alam seperti jentik, kutu air, Cacing sutra) dan secukupnya untuk pelet ikan seperti Taka*Ri dan lainya. Makanan bisa mempengaruhi warna, bentuk dan kesehatan.

Jika sudah mulai besar sekitar 2 Cm pisahkan atau tetap gabungkan tidak apa-apa, Untuk penjualan usahakan anda menjual dalam kualitas yang baik dan bagus (Bebas penyakit) Dijual dalam harga 200 rupiah per/ekor atau paling mahal 10.000 rupiah/ekor.

penulis: By My free3allpengetahuanku.blogspot.com
========================================================== Cara Download Disini
Download Dengan Torrent
Request game
Link Rusak Laporkan!
Suka Dengan Artikel Ini ?

 
 
Copyright © 2013. Free3allpengetahuanku - All Rights Reserved
Design by Luhur Muhammad Fatah | Powered By Blogger.com
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...