Saturday, January 14, 2012

Leo


Leo

Ramalan, Asal usul, Karakter, Cinta, Kecocokan dan Fakta Menarik Lainnya zodiak Leo.

Leo

Tanggal Kelahiran: 23 Juli – 22 Agustus

Cerita Legenda

Asal Usul Zodiak Leo

Berasal dari seekor singa yang dikalahkan oleh Hercules di dalam legenda Yunani kuno. Singa bernama Nemean itu telah meneror penduduk Nemea selama bertahun-tahun sebelum dibunuh oleh Hercules. Hercules yang perkasa itu kemudian mengambil kulit dan cakar Nemean untuk dijadikan pakaian dan senjatanya.
Karakter dan Kepribadian

Kelemahan zodiak Leo

Leo Leo adalah zodiak yang kharismatik dan juga murah hati. Orang berzodiak Leo ini biasanya rajin dan pekerja keras. Selain itu singa ini juga memiliki kreativitas dan antusiasme yang mengagumkan dengan pikiran yang terbuka luas.


Kelemahan zodiak Leo

Arogan atau sombong mungkin adalah kesan pertama yang muncul dari pandangan orang terhadapnya. Ia juga haus akan kekuasaan, suka memerintah dan mencampuri urusan orang. Keteguhannya mempertahankan pendapat kadang terasa menyebalkan bagi orang lain.
Asmara

Cinta dan Jodoh Zodiak Leo

Orang berbintang Leo adalah kekasih yang romantis dan siap berkorban bagi pasangannya. Kesetiaan adalah juga hal yang tak perlu diragukan dari zodiak berlambang singa ini. Hubungan dengan seorang Leo umumnya merupakan hubungan yang lama dan awet.

Emosi seorang Leo sangat meledak-ledak, dan jika itu mulai menguasai kepalanya maka bisa meruntuhkan sifatnya yang sebetulnya sangat penyayang. Oleh karean itu keseimbangan pikiran dan hati adalah sangat penting bagi singa ganas ini.

Pasangan Cocok Bagi Zodiak Leo
 
 
 
 
Pernak Pernik
Fakta Menarik Zodiak Leo
PlanetMatahari
 Warna      Kuning Emas
 Batu KelahiranRuby (Merah Delima)
 Angka Keberuntungan5 dan 9
 Hari KeberuntunganMinggu
 Tempat Yang CocokDaerah Outdoor
(luar ruangan)
========================================================== Cara Download Disini
Download Dengan Torrent
Request game
Link Rusak Laporkan!
Suka Dengan Artikel Ini ?

 
 
Copyright © 2013. Free3allpengetahuanku - All Rights Reserved
Design by Luhur Muhammad Fatah | Powered By Blogger.com
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...